Find Us On Social Media :

Penderita Diabetes Wajib Waspada, Jenis Sayuran ini Justru Bisa Memperparah Kondisi Jika Dikonsumsi!

Sayuran

Ada beberapa jenis sayuran yang mengandung gula cukup tinggi dan tentu saja harus dihindari untuk penderita diabetes.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah berbagai sayuran yang harus dihindari oleh penderita diabetes karena kandungan gulanya yang tinggi.

Baca Juga: VIRAL Pamer Saldo ATM 30 Juta Gara-Gara Jual Masker, Orang Ini Dihujat Warganet Setelah Tulis 'Thank You Corona, Sering-Sering Muncul Ya!'

1. Kentang

Kentang dikenal sebagai makanan yang bisa digunakan untuk pengganti nasi karena kandungan karbohidratnya tinggi.

Selain itu, kentang juga banyak mengandung gula karena proses pengolahannya.

Kandungan pati pada kentang juga akan berubah menjadi gula apabila diproses oleh tubuh.

Hal inilah yang menyebabkan kentang memiliki respon yang signifikan terhadap gula darah.

Kentang sendiri memiliki indeks glikemik yang cukup tinggi, yaitu sekitar 58 hingga 111 tergantung pada varietas dan bagaimana kentang diolah.

Dengan beberapa kandungan diatas, maka kentang harus dihindari untuk penderita diabetes karena bisa menaikkan kadar gula darah.