Find Us On Social Media :

Para Ahli Minta Masyarakat Waspada Penyebaran Covid-19 Lewat Udara, Para Peneliti Justru Dibuat Frustasi dengan Sangkalan WHO

Ilustrasi pasien terpapar virus corona

"Tapi, hal ini tidak didukung oleh bukti kuat dan jelas. Ada perdebatan kuat tentang hal ini," kata Allegranzi seperti diwartakan New York Times, Sabtu (4/6/2020).

Dari apa yang dilakukan WHO selama ini, banyak ahli menilai komite pencegahan dan pengendalian infeksi dari WHO sangat kaku, lambat, dan tidak mau mengambil risiko dalam memperbarui panduan terkait Covid-19.

"Saya benar-benar frustasi tentang masalah (virus corona) ada di aliran udara dan ukuran partikel (yang kecil)," kata Mary-Louise McLaws, anggota komite dan ahli epidemiologi Universitas New South Wales di Sydney."Jika kita meninjau kembali aliran udara, kita harus siap untuk mengubah banyak hal," pungkasnya.

Baca Juga: Selain dari IndoXXI, Ini Link Download Drama Korea Memorist Subtittle Indonesia

Artikel ini sudah pernah tayang di Nakita.id dengan judul Ratusan Ahli Minta Masyarakat Waspada karena Corona Bisa Menyebar Lewat Udara Namun WHO Justru Menyangkal, Peneliti: 'Saya Benar-benar Frustasi'