1. Wedding Organizer Chili Pari
Bisnis katering tersebut dipilih karena keluarga Jokowi Dodo telah memiliki sebuah gedung serba guna, yaitu Graha Saba Buana.
Oleh karena itu Gibran Rakabuming Raka tidak ragu merintis bisnis katering karena pasar dan pembeli sudah jelas ada.
Bahkan Gibran Rakabuming Raka juga dipercaya menjadi ketua Asosiasi Perusahaan Jasa Boga Indonesia (APJBI) Kota Solo.
2. Martabak
Selain Wedding Organizer Gibran juga membuka usaha martabak.
Baru-baru ini, Markobar meluncurkan menu baru bernama Tipis Kering.
Martabak tipis manis, yang garing jika digigit itu sebenarnya menu lama di dunia martabak.
Bedanya, menu Tipis Kering ala Markobar diklaim lebih tahan lama dibandingkan menu sejenis di tempat lain.
"Kalau di tukang martabak biasa kan beli, dibawa pulang, menjadi lembek.
Nah kalau ini enggak.
Tinggal dimasukin toples saja aman, tetap garing," ujar dia.