Find Us On Social Media :

Terbongkar Cara Chef Bikin Tekstur Daging Bebek Jadi Empuk, Ini Bahan Rahasia yang Digunakan Sebelum Memasaknya

Terbongkar Cara Mengolah Bebek Agar Hasilnya Empuk Dan Nikmat Dimakan

3. Daun Pepaya

Sepertinya daun pepaya sudah menjadi bahan wajib untuk mengempukkan segala daging.

Ini karena enzim papain yang terdapat pada daging bebek dikenal ampuh untuk mengempukkan daging.

Remas daun pepaya hingga keluar getahnya.

Selanjutnya gunakan untuk membungkus daging bebek dan diamkan kurang lebih 30 menit.

Cuci daging bebek hingga bersih, tiriskan, dan daging pun siap diolah.

Baca Juga: Rahasia Kulit Wajah Bersih, Ternyata Cuma Pakai Bumbu Dapur Ini Sebagai Obat Alami Hilangkan Komedo Dalam Sekejap

4. Nanas

Nanas juga mengandung enzim bromelin yang bisa menguraikan serat-serat daging.

Tapi sebelumnya kita harus memarut nanas terlebih dulu.

Setelah itu, lumuri pada daging bebek dan diamkan selama 45 menit.