Nangka diketahui bisa menghambat gairah seksual, libido, kinerja, dan kekuatan pada laki-laki.
5. Pasien operasi
Pasien operasi, khususnya pada pasien transplantasi jaringan tidak disarankan untuk mengonsumsi buah ini.
Hal ini karena nangka memiliki efek imunostimulatif pada pasien.
Selain orang-orang di atas, ada juga yang menyatakan bahwa ibu hamil tidak diperbolehkan makan nangka.
Namun, menurut dokter kandungan mengonsumsi nangka boleh saja, asal jumlahnya tidak berlebihan.
Baca Juga: Gak Kalah dari Buahnya, Biji Nangka Bisa Jadi Obat Ampuh Mengobati Kanker Sampai ke Akarnya
Manfaat Makan Biji Nangka Rebus
Mulai sekarang jangan lagi buang biji nangka.
Diketahui bahwa biji nangka yang biasa disebut beton dalam bahasa Jawa itu ternyata mengandung banyak nutrisi dan manfaat untuk tubuh, loh.
Kita bisa menikmati biji nangka dengan cara direbus.
Maka dari itu, yuk simak manfaat biji nangka rebus berikut ini: