Find Us On Social Media :

Kolesterol Tinggi Bikin Khawatir, Ini Daftar Minuman Herbal Bisa Anda Coba Untuk Menormalkannya

Pilihan minuman herbal menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh

Anda cuci bersih semua bahan lalu rebus dengan 800 ml air sampai mendidih dan menyisahkan 400 ml air.

Anda minum air rebusan daun salam tersebut 2-3 kali sehari.

Baca Juga: Jarang Disadari Ternyata Kolesterol Tinggi Bisa Dilihat di Kaki, Sudah Pernah Cek?

3. Bawang putih

Kandungan llicin dalam bawang putih ini berperan menghambat pembentukan kolesterol.

Tidak hanya itu, bawnag putih juga memiliki efek farmakologis antiinflamasi, yang bisa menghambat peningkatan kadar LDL (koelsterol jahat).

Cara membuat ramuan:

Untuk merasakan manfaatnya, Anda blender 1 buah bawang bombai, 2 siung bawang putih, dan 7-10 lembar daun sambung nyawa.

Setelah semuanya tercampur halus, Anda saring dan minum airnya.

Mengutip dari Harvard Health Publishing, mengatakan menurunkan kadar kolesterol yang tinggi dengan obat-obatan tanpa dibarengi pola hidup yang baik, maka hasilnya akan sia-sia.

Maka dari itu, meski Anda sudah mencoba daftar herbal di atas, baiknya juga dibarengi dengan pola makan hidup sehat .

Hal ini untuk membantu menormalkan kembali kadar kolesterol yang ada dalam tubuh Anda.

Selain mengubah gaya hidup menjadi lebih sehat, daftar herbal ini juga bisa berkontribusi besar dalam membantu mengurangi kadar kolesterol dalam tubuh.

 Baca Juga: Tak Melulu Konsumsi Obat Mahal! Kacang Jenis Ini Ternyata Bisa jadi Obat Alami yang Ampuh Atasi Kolesterol dengan Segera