Find Us On Social Media :

Semut Bersarang di Rumah Auto Minggat, Cuma Tabur Tepung Terigu, Ampuh Bikin Tak Pernah Berani Masuk Lagi ke Rumah

Cuma modal tepung terigu bisa usir semut yang berkeliaran di rumah

Untuk itu, semut kerap dianggap sebagai hama, sama dengan nyamuk dan kecoak.

Kabar baiknya, kami bagikan cara mengusir semut dengan mudah.

Berikut cara mengusir semut dengan mudah dari rumah:

1. Pakai kapur semut

Kapur ini banyak dijual di pasaran dan tersedia di warung-warung.

Harganya pun sangat terjangkau.

Kapur ini ampuh mengusir semut yang mengganggu dari rumah.

Ada kandungan kalsium karbonat di dalamnya yang tak disukai semut.

Baca Juga: Ternyata Mimpi Dikerumuni Semut Hitam, Bisa Jadi Pertanda Buruk Bagi Karier Anda, Gak Nyangka!

2. Bubuk kopi

Tahukah Anda, aroma bubuk kopi sangat tidak disukai semut.

Bila ingin mengusir semut, coba gunakan bubuk kopi ini.