Dana sendiri salah satu e-wallet yang sering digunakan.
Cara transfer saldo DANA tanpa upgrade ke premium:
3. Pilih jenis dompet digital tujuan
Begini cara transfer DANA ke Shopeepay dikutip dari Kompas.com.
- Buka aplikasi Shopee
- Pilih menu Shopeepay
- Buka menu isi saldo Shopeepay
- Pilih metode transfer salah satu bank dan klik Konfirmasi
- Salin nomor rekening Virtual Account
- Tutup aplikasi Shopee
- Selanjutnya, buka aplikasi DANA
- Klik fitur Kirim di menu utama
- Klik opsi kirim ke Bank
- Tambah Rekening Baru
- Pilih bank yang sama dan tempel nomor rekening virtual Account
- Masukkan nominal saldo ShopeePay yang akan diisi lalu klik Lanjutkan
- Ketik PIN DANA
- Notifikasi saldo masuk akan muncul dalam waktu 1x24 jam.
Baca Juga: DANA Paylater Tak Bisa Digunakan? Begini Solusi Cepat Mengatasinya