Baca Juga: Bisakah Mengajukan Keringanan Pinjol Lagi Jika Pernah Dapat Keringanan Sebelumnya?
Jika terlanjur terjerat pinjol, ada 6 tindakan yang harus dilakukan dikutip dari TikTok @mimikyutt:
- Tetap santai dan jangan panik
- Jangan instal apk pinjol baru untuk menutupi pinjaman yang lain
- Hindari jasa joki hapus data pinjol, itu penipuan
- Jangan gegabah
- Pahami aplikasi pinjol legal/ilegal
- Kenali resiko aplikasi tersebut
Adapun cara agar terhindar dari utang pinjol dikutip dari telkomsel.com:
1. Pinjam Sesuai Kemampuan
2. Pilih Pinjol OJK Bunga Rendah
3. Persingkat Jangka Waktu Tenor
4. Hindari Tutup Lubang Gali Lubang
5. Analisis Pendapatan dan Pengeluaran
6. Pahami Utang Produktif dan Konsumtif