GridFame.id - Kredit Pemilikan Rumah (KPR) adalah salah satu solusi keuangan yang umum digunakan oleh banyak orang untuk mewujudkan impian memiliki rumah sendiri.
Namun, keputusan untuk mengambil KPR bukanlah keputusan yang seharusnya diambil dengan gegabah.
Ada beberapa faktor yang perlu dipertimbangkan.
Soalnya, banyak sekali orang yang kesulitan membayar cicilan KPR di tengah jalan.
Alhasil, banyak yang melakukan take over kredit.
Tentunya ini sangat merepotkan dan menguras tenaga.
Apalagi kalau rumah tak kunjung terjual.
Ada beberapa hal yang harus diperhatikan sebelum mengambil kredit rumah atau KPR.
Artikel ini akan membahas beberapa hal yang dimaksud agar Anda bisa membuat keputusan finansial yang bijak.
Apa saja?
Simak sampai habis!
Baca Juga: Ini Perbedaan KPR Syariah vs Konvensional yang Tak Banyak Orang Tahu