Menurutnya, ia memberi dengan ikhlas tanpa paksaan.
Dan Niki berjanji akan melaporkan siapapun yang masih nekat datang ke rumahnya lagi.
"Habis makan udah reda sedikit ini emosi. Sekali lagi saya mau konfirmasi.
Rumah saya bukan tempat untuk kalian berbondong-bondong datang dan MEMAKSA SAYA untuk kasih kalian uang dengan CUMA2. SEMUA ORANG YG SAYA PERNAH KASIH UANG ADALAH ORANG YG BERUNTUNG ATAU SUDAH MENANG DALAM GIVE AWAY SAYA.
SAYA NIKITA MIRZANI BERSEDEKAH DARI DALAM HATI YG DALAM.BUKAN KARENA PAKSAAN GOTONG ROYONG.
Apa kalian gak berpikir kalau di rumah ini ada anak saya, ada keluarga saya?! APA KALIAN GAK SADAR SEKARANG LAGI ADA PANDEMIC DI DUNIA DAN INDONESIA TAPI KALIAN MALAH DATANG KE RUMAH SAYA TANPA SAYA UNDANG, ALIH2 MINTA UANG PADA SAYA. SAYA BUKAN BANK.. SAYA BUKAN PEMERINTAH. KALIAN MASIH SEHAT BERAKAL, APA KALIAN GAK MALU SAMPAI HARUS BEGINI?!
Camkan sekali lagi ya netizen Indonesia, RUMAH ATAU KANTOR SAYA BUKAN TEMPAT CHARITY UMUM. Next time ada lagi yg datang, AKAN SAYA TELP POLISI BIAR KALIAN SEMUA DIANGKUT," tegasnya.
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Komentar