1. Timun
Obat gatal alami pada kulit yang pertama adalah timun.
Timun memiliki senyawa yang bersifat menyejukkan dan menyegarkan, karena itulah timun banyak digunakan di salon-salon kecantikan.
Tidak hanya itu, timun juga bisa digunakan sebagai obat ruam di kulit.
Tinggal potong timun, ditumbuk, atau diparut dan kemudian letakkan di atas kulit yang ruam.
2. Kulit pisang
Jadi obat gatal alami pada kulit, kulit pisang berkhasiat menyejukkan.
Cara penggunaannya cukup mudah.
Tinggal letakkan kulit pisang di atas kulit yang gatal dengan bagian dalam menghadap ke kulit, kemudian dipijat perlahan hingga gatal berkurang.
Source | : | Gridhealth |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar