Bila Anda ingin menggunakan bahan-bahan rumahan untuk menghilangkan bekas jerawat, bisa menggunakan baking soda.
Tahukah Anda bahwa baking soda bisa jadi exfoliator kulit yang baik?
Rutin menggunakan baking soda untuk wajah bisa membuat kulit lebih terhidrasi.
Baking soda juga bisa memberikan efek mencerahkan.
Efek mencerahkan kulit dari baking soda bisa membantu menyamarkan noda-noda hitam bekas jerawat.
Baca Juga: Astaga Ngeri! Bukannya Putih Bersih, Gigi Wanita Ini Alami Kerusakan Fatal Gegara Mengganti Odol dengan Baking Soda
Noda hitam bekas jerawat bisa berangsur-angsur hilang dengan perawatan rutin menggunakan baking soda.
Kandungan pada baking soda bisa membantu mengecilkan pori-pori kulit.
Pori-pori kulit yang mengecil bisa mencegah terbentuknya jerawat kembali karena meminimalisir debu dan kotoran terjebak dalam pori-pori.
Penggunaan baking soda pada kulit juga bisa menyeimbangkan pH kulit.
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar