GridFame.id -
Belakangan ramai soal biaya tambahan Rp 1000 di aplikasi Tokopedia dan Shopee.
Dimana biaya tersebut dibebankan dengan keterangan untuk jasa layanan.
Hal ini membuat masyarakat pun melayangkan protesnya.
Ditambah lagi banyak yang mengatakan kalau belanja harganya semakin mahal.
Bahkan, yang biasanya memberikan voucher pun kini sudah berkurang.
Agaknya sebagian masyarakat keberatan dengan biaya tambahan tersebut.
Tetapi, sebetulnya ada beberapa belanjaan di Tokopedia yang tak dikenakan biaya Rp 1000.
Berikut penjelasan soal biaya tambahan untuk jasa Rp 1000 Tokopedia.
Melansir dari Kompas.com, Tokopedia juga sudah lebih dulu mengenakan biaya tambahan untuk pembelian barang online yaitu jasa aplikasi dan jasa layanan, masing-masing Rp 1.000 setiap transaksi.
Biaya jasa aplikasi diberlakukan untuk tujuan pemeliharaan sistem dan peningkatan layanan dalam bertransaksi di Tokopedia. Kebijakan ini sudah diterapkan per Agustus 2022.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar