Baca Juga: Gaji Pas-pasan Ingin Menabung tapi Masih Punya Cicilan? Simak Tipsnya
Ramai di media sosial, dimana segerombolan masyarakat melayangkan protes ke salah satu pegawai koperasi.
Protes tersebut dilayangkan karena mereka sudah menabung di salah satu koperasi.
Namun, ketika ditanya, dimana uang tabungan tersebut, pihak koperasi mengatakan kalau uang masyarakat itu hilang begitu saja.
Padahal para warga tersebut sudah menabung sejak tahun 2022 lalu namun hasilnya nihil.
Tentu hal ini membuat warga tak terima dan mengamuk dengan petugas yang datang.
Ini dia daftar tempat menabung uang yang aman:
1. Bank:
Bank menawarkan perlindungan deposito asuransi yang dijamin pemerintah (misalnya, FDIC di Amerika Serikat atau LPS di Indonesia) untuk jumlah tertentu, sehingga uang Anda akan dilindungi dari risiko kehilangan fisik atau pencurian.
2. Reksadana Pasar Uang:
Dana ini diinvestasikan dalam instrumen keuangan seperti deposito bank, obligasi, atau surat berharga yang jangka pendek.
3. Investasi Obligasi Pemerintah:
Obligasi ini memberikan bunga secara teratur dan mengembalikan pokok saat jatuh tempo.
Baca Juga: Terlihat Menggiurkan dengan Dapat Bunga, Ternyata Ini 5 Kerugian Menabung Deposito Bank
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar