Find Us On Social Media :

Sering Dilakukan, Ini Dia 4 Bahaya Kebiasaan Bangun Tidur Langsung Main HP!

Bahaya bangun tidur langsung main hp

GridFame.id - Anda punya kebiasaan bangun tidur langsung main HP?

Duh, sebaiknya dihentikan karena ada 4 bahaya yang bisa disebabkannya.

Lembaga riset berbasis di Amerika Serikat, International Data Corporation (IDC) menyebut 80 persen pengguna HP mengecek polselnya selama 15 menit sesaat setelah bangun pagi.

Baca Juga: Liburan Tahun Baru Bersama Gading di Inggris, Model Cantik yang Diisukan Jadi Pengganti Gisel Ini Ternyata Bukan Orang Biasa!

Akibatnya, waktu produktif di pagi hari tersita karena kita mager dan tak kunjung beraktivitas.

Apakah Anda juga punya kebiasaan bangun tidur langsung main HP?

Jika iya, lebih baik segara tinggalkan kebiasaan tersebut.