Selain sawah dan tanah, hasil pengobatan Ponari dapat mengubah rumahnya yang berdinding anyaman bambu menjadi rumah mewah berlantai keramik.
Keluarga juga menambahkan bahwa Ponari mampu membeli sepeda motor balap yang berharga puluhan juta rupiah.
Keungan keluarga Ponari menjadi naik drastis, tapi Ponari mengaku menjadi enggan sekolah.
Ponari mengaku bahwa ia tidak mengikuti ujian nasional.
Baca juga: Baca Juga: Bikin Bingung Seluruh Dunia, Coba Tebak Jaket Melania Trump Ini Warnanya Hitam Atau Biru?
Akhirnya lelaki ini terpaksa mengikuti ujian paket A.
Kemudian Ponari melanjutkan pendidikan di sekolah Tsanawiyah.
Praktik pengobatan Ponari pernah ditutup karena ada pasien yang meninggal saat perjalanan ke rumah Ponari.
Kendati dmikian, lelaki yang bernama lengkap Muhammad Ponari Rahmatullah ini mengaku tidak pesimis dengan masa depannya.
Ponari menuturkan ingin memiliki usaha perkebunan dan menjadi petani.