Perempuan berdarah Jawa dan Arab ini berpendapat makanan laut sekarang jadi berbahaya karena faktor kebersihan laut Indonesia.
"Terus sekarang laut kita kotor, penyebannya usia. Bukan salah ikannya, ikan baik," ujar Ashanty.Oleh karena itu, ia mulai mengurangi konsumsi makanan laut, bukan berhenti sama sekali.
"Jadi begini, aku belum bisa harus vegetarian, karena bagi aku kalau begitu dan pengin makan di luar vegetarian, jadi kalap. Jadi aku mengurangi sedikit-sedikit," ujar Ashanty.
Baca Juga: Sempat Lalukan Operasi, Zaskia Sungkar Kembali Cek Kandungan di Kuala Lumpur Setelah 9 Tahun Pernikahan, Beneran Hamil?Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Ashanty: Kadar Merkuri Aku Tinggi, Kurang Bagus untuk Tubuh".