Find Us On Social Media :

Masih Muda Tapi Rambut Sudah Putih? Jangan Panik, Ini Hal Mudah yang Terbukti Bisa Menghilangkan Uban

Rambut beruban

GridFame.id - Tak jarang ditemui, banyak anak muda perkotaan yang memiliki banyak uban di rambutnya.

Uban biasanya muncul pada seseorang yang sudah tua, tapi di zaman sekarang, lazim ditemui orang-orang berambut putih sejak umur belasan.

Dilansir dari Healthline.com, kemunculan uban disebabkan oleh banyak faktor.

Baca Juga: Tak Main-main, Boy William Tularkan Demam Tiktok Sampai Korea Hingga Ajak Hyoyeon Joget dan Bikin Penggemar SNSD Iri

Faktor tersebut diantaranya karena pengaruh genetik, hormon, stres, penyakit autoimun, dan kekurangan vitamin B-12.

Beberapa faktor tersebut ternyata bisa mengurangi pigmen warna rambut yang menyebabkan uban muncul lebih cepat.

Dilansir dari Stylecraze.com, uban yang tumbuh dari rambut anak muda masih bisa dikurangi.

Ternyata ada cara-cara simpel dan natural yang bisa mengurangi banyaknya uban di rambut.