Makanya untuk menutupi itu semua, diperlukan kerja keras lagi sesampainya di Jakarta.
Namun ternyata ia menjalani pekerjaannya dengan kondisi jetlag yang cukup parah,
Jetlag adalah kondisi di mana tubuh masih belum bisa beradaptasi dengan perbedaan jam antar negara yang membuat tubuh bisa saja merasa tidak enak badan hingga pusing.
Kondisi itu cukup mengganggu untuk menjalani aktivitas sehingga dibutuhkan istirahat yang cukup sampai badan sudah kembali normal.
Ternyata Raffi pun mengalami kesulitan menjalani pekerjaannya dengan kondisi jetlag tersebut.
Hal itu ia sampaikan lewat IG Story.