Find Us On Social Media :

Haru! Hidup Tanpa Sosok Ayah dan Ibu, Indro Warkop Gantikan Mendiang Dono Sebagai Wali Nikah Anaknya: 'Anakku Resmi Menikah'

Kolase Dono, Indro dan anak-anak Indro

GridFame.id - Kematian Wahjoe Sardono atau yang biasa disebut Dono Warkop pada 2001 memang memberikan kesedihan yang mendalam.

Komedian yang sering kali menghibur masyarakat Indonesia meninggal karena penyakit kanker paru-paru.

Dilansir dari Intisari.grid.id, kematian Dono juga meninggalkan kesedihan rekan-rekan dosen Universitas Indonesia.

Baca Juga: Calon Istrinya Beri Respon Saat di DM Vicky Prasetyo, Sahrul Gunawan:'Saat Itu Aku Harus Umumin Kita Pacaran'

Pada kala itu, Dono beberapa kali mengajar sebagai dosen sosiologi di Universitas Indonesia.

Kepergian Dono memang meninggalkan duka yang dalam karena meninggalnya Dono menyusul sang istri pada 1999.

Almarhum meninggalkan tiga orang anak, Andika Ario Seno, Damar Canggih Wicaksono, dan Satrio Sarwo Trengginas.

Selain keluarga, salah satu orang yang paling terpukul kehilangan Dono adalah Indro.