Ia bertugas menjaga dan menemani Rafathar karena kedua orang tuanya sibuk.
Makanya terkadang anak pertama Raffi dan Gigi itu terlihat sangat dekat dengan Lala sampai pernah menangis karena Lala akan pulang ke Indonesia.
Ternyata tak hanya dengan Rafathar, Lala juga nampak akrab dengan Gigi.
Dalam video tersebut, Gigi sampai tahu kalau Lala naik 15 kg dari sejak pertama kerja bersamanya.
Tanpa ragu, ia sampai menyebut kalau Lala harus diet!
Kata-kata itu terucap kala Faruk, pacar Lala berujar kalau ia memiliki niat untuk menikahi Lala secepatnya.