GridFame.id - Walau anaknya merupakan pedangdut terkenal, bukan berarti dirinya berpangku tangan.
Ibunda Ayu Ting Ting ternyata bukan orang sembarangan.
Baca Juga: Sering Dilakukan, Masih Pakai Cincin saat Mencuci Piring Bisa Timbulkan Bahaya yang Tak Terduga
Punya gurita bisnis yang beragam membuat dirinya sampai diundang ke PBB ke Amerika Serikat
Dibalik sikapnya yang 'nyablak' ternyata ibu Ayu Ting Ting menyimpan prestasi membanggakan.
Meski buat artis tanah air, namun nama Umi Kalsum dikenal seiring dengan tenarnya nama putrinya Ayu Ting Ting.
Memiliki putri seorang selebriti papan atas tanah air membuat Umi Kalsum ikut tersorot kamera terkait apapun yang dilakukannya.