Find Us On Social Media :

Pakar Matematika UI Menghitung Penderita Virus Corona Akan Mencapai Ribuan Kasus dan Berakhir Awal September Jika...

Ilustrasi melawan virus corona

GridFame.id - Persebaran virus corona memang membuat masyarakat lebih waspada.

Pasalnya, melawan Covid-19 dibutuhkan kerjasama antara pemerintah dan masyarakat.

Pemerintah telah mengeluarkan imbauan untuk melakukan isolasi diri dan social distancing.

Walaupun demikian, imbauan dari pemerintah nampaknya masih banyak yang menghiraukan.

Baca Juga: Banyak Pasien dan Tenaga Medis Covid-19 Dikucilkan hingga Dianggap Aib, dr Tirta Geram: 'Bayangkan Kalau itu Keluargamu!'

Beberapa daerah di Indonesia bahkan telah mengeluarkan tindakan tegas dengan cara melakukan karantina wilayah.

Melihat hal tersebut, Ikatan Alumni Departemen Matematika Universitas Indonesia melakukan kajian perhitungan matematis terhadap wabah Covid-19 di Indonesia.

Para peneliti mengunggah perhitunggannya di Instagram @ilunimathui pada Selasa (31/3/2020).