Find Us On Social Media :

Dijamin Langsung Turun, Obat Rumahan Kolesterol Ini Pasti Ada di Dapur

Obat rumahan kolesterol

2. Teh hijau

Mungkin teh hijau adalah salah satu cairan yang paling banyak dikonsumsi setelah air.

Teh hijau dikenal kaya polifenol. Senyawa ini memberikan manfaat kesehatan yang sangat besar bagi tubuh manusia.

Konsentrasi polifenol yang tinggi tak hanya berkhasiat menurunkan kolesterol LDL, namun juga meningkatkan kolesterol HDL.

Sebuah penelitian berbasis populasi menunjukkan, pria yang minum teh hijau memiliki kadar kolesterol lebih rendah dibandingkan dengan mereka yang tidak.

Studi itu pun telah menunjukkan, polifenol dalam teh dapat menghambat penyerapan kolesterol di usus, dan juga membantu menyingkirkannya.

Suguhuan 2-3 cangkir teh hijau sehari baik untuk memperbaiki kadar kolesterol.

Baca Juga: Kurang dari 5 Menit, Obat Rumahan Nyeri Haid Ini Dijamin Ampuh Banget!

Baca Juga: Minum 2 Sendok Obat Rumahan untuk Bantu Sembuhkan Batu Ginjal, Ini yang Akan Terjadi Pada Tubuh Setelah 7 Hari!

3. Ketumbar

Bumbu dapur ini pun dipercaya mampu membantu kadar kolesterol jahat dalam tubuh.