Find Us On Social Media :

Jelang Akhir Masa PSBB, Ridwan Kamil Bagikan Kabar Baik untuk Warga Jawa Barat: 'Ada Potensi...'

Gubernur Jabar Ridwan Kamil

Apabila tren positif bisa dipertahankan, Ridwan Kamil optimis kegiatan pendidikan, ibadah bisa kembali normal.

Tapi dengan catatan, tetap mengedepankan protokol kesehatan yang ketat.

Sebagai informasi, tingkat kesembuhan pasien Covid-19 di Jabar mengalami kenaikan dua kali lipat.

Lebih lanjut, rata-rata penambahan kasus Covid-19 juga menunjukkan grafik menurun.

Baca Juga: Tak Ada Angin Tak Ada Hujan, Mbah Mijan Beri Peringatan Masyarakat Soal Modus Kejahatan Ini: 'Hati-hati Guys'

Begitu juga dengan tingkat kematian yang dilaporkan menurun.

Dilaporkan sebelumnya, rata-rata 7 pasien meninggal dunia per hari, kini menjadi rata-ata 4 per hari.

Wah, semoga saja ini bisa menjadi awal dari berakhirnya pandemi virus corona ya.

 Baca Juga: Masih Ingat Remaja yang Bunuh Bocah di Lemari? Ternyata Ia Juga Korban Pelecehan Seksual hingga Kini Sedang Hamil 14 Minggu

Artikel ini sudah pernah tayang di Nakita.id dengan judul Kabar Gembira Menyambut Virus Corona yang Mereda, Ridwan Kamil Segera Perbolehkan Warga Jawa Barat untuk Bekerja, Sekolah, dan Ibadah Seperti Biasanya, '63 Persen'