GridFame.id - Muzdalifah sempat menikah dengan pedangdut Nassar.
Namun, usia pernikahan keduanya terbilang singkat.
Kini Muzdalifah pun sudah menikah lagi dengan Fadel Islami.
Meski begitu, Muzdalifah mengaku masih berhubungan dengan Nassar via telepon.
Bahkan Muzdalifah juga masih menyimpan barang dari sang mantan suami.
Barang tersebut pun disimpan oleh Muzdalifah di tempat rahasia.
Terungkap juga hubungan Muzdalifah selama ini dengan mantan suami meski sudah lama bercerai.Hal ini terbongkar dalam tayangan 'Brownis-Ruben Anwar Ngeliat "Harta" Muzdalifah Part 3' yang tayang di channel YouTube Trans TV Official pada Senin (15/4/2019) lalu.