Find Us On Social Media :

Sakit Kepala karena Bisul? Segera Manfaatkan 4 Bahan Alami Ini Deh

Bisul di tubuh ganggu penampilan sampai aktivitas? Coba manfaatkan bahan alami ini.

Jika Anda tak nyaman dengan adanya bisul, coba yuk manfaatkan bahan-bahan alami ini:

1. Air hangat

Air hangat memang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.

Dikutip dari Kompas.com, cara paling mudah untuk mengatasi bisul adalah dengan mengompresnya dengan air hangat.

Hal ini karena air hangat bisa membantu mengurasi rasa sakit.

Air hangat juga bisa membuat bisul pecah secara alami karena bisa membantu nanah tertarik ke permukaan kulit.

Baca Juga: Tak Perlu Obat Kimia, Minum Air Rendaman Ketumbar Bisa Jadi Bahan Alami Sembuhkan Berbagai Penyakit, Cocok untuk Penderita Diabetes!

Baca Juga: Pantas Selalu Langsing! Ini 'Ramuan Rahasia' Wajib Sarwendah yang Bisa Dicoba di Rumah untuk Mengurangi Berat Badan

2. Tea tree oil

Tea tree oil memang memiliki segudang manfaat untuk kecantikan.

Kandungan antiseptiknya ternyata bisa jadi obat infeksi yang menyebabkan bisul.

Cara memanfaatkannya adalah mencampur lima tetes tea tree oil dengan satu sendok teh minyak zaitun atau minyak kelapa.