Find Us On Social Media :

Bak Karma! Maia Estianty Kini Jadi Istri Konglomerat, Ahmad Dhani Justru Tutup 38 Cabang Usaha karena Tak Bisa Bayar Gaji Karyawan

Ahmad Dhani dan Maia Estianty

Sebab, ia tak bisa membayar gaji pegawainya sampai Agustus tanpa adanya pemasukan sama sekali.

"Usaha masih jalan? Karaoke masih ada?," tanya Helmy Yahya di channel YouTube Miliknya beberapa waktu lalu.

"Ada, cuman kalau pandemi ini sampai Agustus ya bubar semua. Kalau sampai Agustus ada pandemik kayaknya kita nggak bisa gaji pegawai sampai Agustus deh," ungkap Dhani.

Mendenger curhatan Dhani, Helmy ingin tahun apa saja bisnis yang dijalankan pentolan Dewa 19 itu.

"Bisnis apa aja?" tanya Helmy.

"Karaoke itu aja, total 38 gerai," ujar Dhani.

Pandemi Virus Corona membuat pemerintah melarang segala jenis hiburan umum untuk dibuka, dan masyakat dianjurkan untuk melakukan physical distancing.

Oleh karena itu selama beberapa bulan ini bisnis karaoke Ahmad Dhani tutup sementara, namun ia berkewajiban membayar gaji pegawainya.

 

Artikel ini telah tayang di Tribunwow.com dengan judul Ahmad Dhani Keluhkan Usaha 38 Gerai Karaokenya saat Corona: Gak Bisa Gaji Pegawai sampai Agustus

Baca Juga: Berani 'Ceramahi' Al Ghazali Soal Pernikahan Sampai Bikin Tak Berkutik, Mulan Jameela: 'Jangan Mau Jodoh Dunia Doang!'