Find Us On Social Media :

Coba Sekarang! Ramuan Tanaman Sebagai Obat Alami Ambeien, Begini Cara Membuatnya

ilustrasi obat alami ambeien

6. Terung ungu

Ambil 15 gr akar terung ungu, lalu keringkan dan giling hingga menjadi bubuk.

Kemudian 3 g bubuk akar terung ungu itu dicampurkan dengan bubuk sambiloto, jus lidah buaya secukupnya dan diaduk rata.

Oleskan pada bagian wasir.

7. Pisang batu/klutuk

Ambil 3-5 pisang batu muda, cuci bersih kemudian parut dan diperas.

Air perasannya ditambah sedikit pulosari dan gula aren atau gula merah.

Diaduk merata, disaring, dan diminum 1-2 kali sehari.

Baca Juga: Gampang Dicari di Dapur Rumah, Ini Obat Alami Sakit Pinggang

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Ramuan Tanaman untuk Pengobatan Wasir".