Find Us On Social Media :

Ajaib! Wortel sampai Ekstrak Lidah Buaya jadi Obat Alami Paling Ampuh Atasi Bibir Pecah-pecah

Atasi bibir pecah-pecah dengan obat alami

Berikut ini beberapa obat alami untuk mengatasi bibir pecah-pecah dan kering secara alami. 1. Wortel

Buat obat alami dari jus wortel dan ambil ampasnya dari parutan wortel. Ampas wortel bisa kita jadikan masker untuk wajah dan bibir. 2. Madu

Mengoleskan madu ke bibir kita setiap hari sebelum beraktivitas dan sebelum tidur ampuh menghilangkan bibir pecah-pecah. Madu sebagai obat alami juga bersifat seperti wortel yang bisa melembabkan kulit bibir dan mencegah adanya retakan bibir akibat bibir kering.

Baca Juga: Disebut Jadi Obat Lambung Alami yang Manjur, Begini Cara Penggunaan Kunyit yang Benar 3. Ekstrak Lidah Buaya

Tanaman lidah buaya memang memberikan banyak manfaat sebagai obat alami untuk kesehatan tubuh kita. Salah satunya adalah membuat kulit bibir tetap lembut dan lembab. Cukup oleskan ekstrak lidah buaya ke bibir kita yang pecah-pecah dan kering.