Setelah didiagnosis tipes, dokter akan meresepkan antibiotik dan obat tertentu untuk membunuh bakteri penyebab tipes.
Antibiotik ini harus diminum secara rutin untuk mencegah terulangnya infeksi di kemudian hari.
Selain dengan obat-obatan dari dokter, Anda juga bisa mengandalkan sejumlah bahan alami di rumah untuk mempercepat pemulihan tipes.
Baca Juga: Bukan Bumbu Dapur Sembarangan! 4 Penyakit Mematikan Ini Bisa Dicegah dengan Obat Alami Asam Jawa
Tapi, selalu konsultasikan dengan dokter bila kita ingin menambahkan obat herbal tertentu dalam pengobatan tipes.
Karena dikhawatirkan bahan alami tertentu bisa bereaksi dengan obat-obatan yang sedang Anda konsumsi.
Dilansir dari authorityremedies.com, berikut ini beberapa obat tipes alami yang bisa kita coba.