Find Us On Social Media :

Dikenal Galak dan Tegas, Perlakuan Ahok Saat Mendidik Buah Hatinya dengan Puput Nastiti Devi Ini Justru Tunjukkan Sebaliknya

Kebersamaan Ahok, Puput, dan Yosafat.

Tak hanya memangku, Ahok bahkan tampak mengajari anaknya untuk menggarisi kalimat yang penting dalam sebuah buku.

Sambil memegang kuat tangan anaknya yang menggenggam pena, Ahok lantas menggerakkan tangan sang putra seraya menggarisi kalimat penting dalam buku.

"Bantu highlight ya, Ingat dimana yang penting ya, tuhkan, tuh," ujar Ahok dengan nada lembut.

Baca Juga: Bagikan Potret Angelina Sondakh dan Adjie Massaid, Keanu Massaid Ungkap Pesan Penuh Kepiluan: 'Kapan Bisa Kunjung'

Baca Juga: Kini Gisel Terbukti Main Serong dengan Pria Lain, Sosok Ini Bongkar Reaksi Gading saat Tahu Diselingkuhi: 'Dia Itu Setia Banget!'

 

Berada di pelukan sang ayah, Yosafat pun tampak berwajah datar.

Bahkan saat Ahok asyik mengajari, Yosafat terlihat sibuk memandangi wajah ayahnya.

Tak hanya itu, Yosafat juga beberapa kali melihat ke arah kamera.

Melihat tingkah putranya, Ahok pun tampak gemas.