GridFame.id - Untuk pertama kalinya, Nicholas Sean memperlihatkan interaksinya dengan ibu sambungnya, Puput Nastiti.
Pada Rabu (8/1/2021), ia datang ke rumah Ahok dan Puput Nastiti untuk menghadiri acara ultah anak mereka, Yosafat.
Hubungan antara anak-anak Veronica Tan dengan istri Ahok tersebut diketahui sempat memanas.
Baca Juga: Ahok Nekat Lakukan Ini Saat Anaknya Sidang Skripsi, Nicholas Sean Panik: Hampir Dicoret dari KK!
Hal itu terjadi lantaran sempat ada ketidaksetujuan mereka untuk Ahok menikah dengan Puput Nastiti.
Namun seiring berjalannya waktu, terlihat Nicholas Sean lah yang lebih sering mendatangi rumah Ahok dan istri keduanya.
Perlakuannya terhadap Puput Nastiti pun terungkap.