Apesnya, Mama Rendy yang saat itu sedang menjaga warung rupanya melihat Mateo sedang berada di sana.
Mama Rendy yang sebelumnya sudah melihat pengumuman perihal Mateo pun segera menghubungi anaknya dan menyampaikan bahwa Mateo sedang berada di warung makannya.
Tidak ingin Mateo lolos lagi, akhirnya Rendy meminta mamanya untuk mencampurkan sebuah obat dalam minuman Mateo yang membuatnya mondar-mandir ke toilet.
Penangkapan Mateo sudah selangkah lebih dekat. Tentu saja ini akan menjadi marabahaya bagi Elsa.
Rahasianya bisa-bisa terbongkar jika Mateo berhasil ditangkap.
Lantas bagaimana cerita selanjutnya?
Akankah Mateo berhasil ditangkap?
Simak selengkapnya dalam sinetron Ikatan Cinta yang tayang malam ini di RCTI.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Sinopsis Ikatan Cinta 19 Februari, Al Tahu Reyna Anak Nino".