Find Us On Social Media :

Coba Ramuan Tradisional Ini Sebagai Obat Alami Mengatasi Mata Minus

Obat Alami mengurangi mata minus

Mengutip dari TribunJakarta.com, jangan khawatir ada beberapa ramuan obat tradisional yang berkhasiat untuk cara mengurangi mata minus.

Penasaran? Berikut ini cara mengurangi mata minus menggunakan ramuan obat tradisional yang TribunJakarta rangkum dari berbagai sumber:

1. Konsumsi Wortel

Salah satu cara mengurangi mata minus secara alami yang pertama adalah dengan rutin mengonsumsi wortel.

Kamu bisa mengolahnya terlebih dahulu menjadi makanan atau minuman sebelum dikonsumsi.

Di antaranya kamu bisa mengolahnya menjadi jus atau pun sup.

Baca Juga: Turun 19 Kg Dalam 4 Bulan Tapi Tetap Makan 5 Kali Sehari, Begini Diet Tya Ariestya, Jadwal Makan Hingga 5 Kunci Pentingnya!

Seperti yang diketahui, wortel sejatinya kaya akan kandungan Vitamin A.

Di mana, Vitamin A sendiri memiliki kandungan beta-karoten yang mampu memproduksi Vitamin A yang dibutuhkan oleh tubuh.

2. Makan Buah dan Sayuran

Mata minus juga bisa dipicu kekurangan asupan nutrisi untuk itu perlu kita memperbaiki asupan nutrisi yang masuk ke tubuh, dikutip dari Tribunnews.com.

Selain wortel, cobalah makan buah dan sayuran sehat yang memiliki kandungan betakaroten, Vitamin A, vitamin C yang tinggi seperti dari buah tomat, anggur, sayur bayam, ikan laut dan lainnya.