GridFame.com - Telur pasti jadi salah satu hidangan andalan karena proses membuatnya tidak terlalu repot.
Olahan telur pun beragam, mulai dari didadar, diceplok, atau direbus, hingga dimasak balado.
Namun pastinya bosan kan, menyantap telur dengan olahan yang begitu-begitu saja?
Baca Juga: Mendadak Muncul Jerawat Bruntusan Bikin Keki, Coba Gunakan Es Batu Jadi Obat Alami
Tenang saja, kita bisa variasikan olahan telur dadar buatan kita dengan menambahkan tahu.
Dengan begitu, telur dadar yang kita buat jadi lebih tebal dan padat.
Namun ada beberapa hal yang harus kita perhatikan agar telur dadar tahu buatan kita jadi seenak buatan warteg.
Mari, langsung saja kita simak tips berikut ini agar telur dadar buatan kita jadi lebih nikmat.