GridFame.id - Rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher mendadak jadi sorotan warganet.
Sebab beberapa waktu lalu, Nathalie Holscher sempat mengeluhkan soal keadaan rumah tangganya di media sosial.
Kini Nathalie Holscher dikabarkan sudah pergi meninggalkan kediaman Sule.
Mengenai kabar retaknya rumah tangga Sule dan Nathalie Holscher ternyata sudah diramalkan oleh Mbak You
Mbak You menyebutkan ada fakta tak terduga dalam rumah tangga mereka.