Find Us On Social Media :

Rayakan Ulang Tahun Setelah Kepergian Sang Ayah, Rezky Adhitya Berikan Pesan Haru Untuk Citra Kirana: 'Semoga Semakin Berkah'

Rezky Adhitya dan Citra Kirana ceritakan momen saat Atha sakit.

GridFame.id - Beberapa waktu lalu, Citra Kirana sedang berduka kehilangan sosok sang ayah.

Ayah Citra Kirana, Iwan Siregar meninggal dunia pada Rabu (21/4/2021), setelah berjuang melawan kanker yang sudah lama bersarang di tubuhnya.

Kini Citra Kirana hanya bisa mengenang sosok sang ayah yang sekarang sudah kembali ke sisi Tuhan.

Baca Juga: Sudah Menikah Dengan Margin Wieheerm, Ini Alasan Ali Syakieb Unfollow Citra Kirana: 'Realistis Aja'

Kabarnya ayah Citra Kirana ini meninggal tepat beberapa hari sebelum Citra Kirana ulang tahun.

Benar saja, Citra Kirana berulang tahun pada Sabtu, (24/4/2021), 3 hari setelah sang ayah meninggal dunia.

Tak ingin sang istri larut dalam kesedihan, Rezky Adhitnya berikan pesan haru di hari ulang tahun Citra Kirana.