Hal itu terlihat saat Mbak You dan Putri berbincang di acara Menembus Nalar yang tayang Senin (19/4/2021).
Dikatakan Mbak You, Putri itu tidak sebahagia kelihatannya.
Dia memang merasa bahagia, namun Mbak You menyebut jiwanya kosong.
Ia pun menebak kalau Putri sebenarnya takut sendiri.
"Putri bisa merasakan kebahagiaan ini itu, tapi jiwanya kosong. Saya kenal baru sesaat sama Putri, kamu paling takut ya dengan kesendirian ya? Sepi, kenapa? Selalu was-was, gelisah hidup kamu tuh, kenapa?" tanya Mbak You.
Putri pun menjawab sambil menangis.