Find Us On Social Media :

Sebelum Lebaran Ada 5 Bansos yang Dipercepat Cair, Simak Cara Daftar BLT dan PKH Online 2021

Ilustrasi Uang Bansos Covid-19

2. Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT)

Kemensos Bantuan sembako non tunai ini sebesar Rp200.000 per bulan per kaka yang disalurkan melalui perbankan dan agen yang ditunjuk pemerintah.

Pencairan bansos ini dilakukan setiap bulan dan bulan Mei diharapkan dilakukannya pencairan sebelum Lebaran 2021.

Bansos ini bisa digunakan untuk memenuhi kebutuhan pangan untuk memenuhi kebutuhan karbohidrat, protein hewani, protein nabati dan sumber vitamin dan mineral.

BLT Dana Desa Selain PKH dan BPNT, BLT Dana desa juga diharapkan cair sebelum Lebaran 2021.

Jumlah BLT Dana Desa yakni Rp300.000 per keluarga.

Keluarga yang masuk sebagai penerima BLT Dana Desa yakni keluarga miskin atau tidak mampu yang berdomisili di Desa bersangkutan.

Selain itu, tidak termasuk penerima PKH, Kartu Sembako, Kartu Pra Kerja, Bansos Tunai, dan Program Bansos Pemerintah lain.

Penetapan calon penerima BLT mempertimbangkan DTKS dari Kemensos Selain tiga bansos di atas, ada juga bansos reguler lainnya yang akan cair Mei 2021 mulai dari bantuan tunai untuk warga DKI hingga Subsidi listrik.

Baca Juga: Sedang Dalam Perbaikan, Berikut Link Baru Untuk Cek Penerima Bansos Bulan April 2021