Find Us On Social Media :

3 Cara Supaya Cepat Tidur yang Alami dan Dijamin Ampuh Bikin Ngantuk!

Cara cepat tidur

2. Metode pernapasan 4-7-8

Teknik pernapasan 4-7-8 atau relaksasi pernapasan dapat membuat kita merasa tenang dan rileks.

Relaksasi pernapasan ini disebut efektif membuat mata lekas terpejam.

Melansir Medical News Today, berikut cara melakukan pernapasan 4-7-8 untuk mengurangi kecemasan sebelum tidur:

 

Baca Juga: Banyak Dijauhi Gegara Rasanya yang Asem! Ini 5 Khasiat Rutin Konsumsi Belimbing Wuluh jadi Obat Alami

Susah tidur sesaat karena stres atau cemas ujian, masalah hidup, atau tengah terjadi bencana umumnya bisa sembuh tanpa perawatan khusus setelah masalah pencetusnya tertangani.

Sementara insomnia kronis bisa menyebabkan susah tidur selama lebih dari tiga bulan.

Kondisi ini bisa disebabkan perubahan pola tidur dan masalah kesehatan fisik maupun mental.

Untuk mengatasinya, terkadang dibutuhkan bantuan tenaga medis profesional dengan terapi pengobatan, perilaku, maupun psikologi.

 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 3 Tips Relaksasi Agar Cepat Tidur Bagi Penderita Insomnia