Find Us On Social Media :

Beda Shopee Pay dan Paylater, Begini Cara Mudah Aktifkan! Bisa Beli Dulu Bayar Belakangan, Emang Bikin Ketagihan Ada Triknya Biar Enggak Kebablasan 'Ngutang' Online

Cara Agar tetap aman belanja makanan secara online

GridFame.id - Daya beli masyarakat yang kini dominan memilih belanja online, terlebih di masa pandemi membuat transaksi di situs e-commerce makin melonjak.

Salah satunya Shopee, situs e-commerce ini pun memiliki metode yang bisa memudahkan pembayaran yakni Shopee Pay dan Paylater.

Apa Bedanya?

ShopeePay

Mengutip dari website Shopee.co.id, Senin (10/5/2021) ShopeePay adalah fitur layanan dompet dan uang elektronik ini berfungsi sebagai metode pembayaran dan untuk menyimpan pengembalian dana.

Gimana ya, cara mengaktifkannya?

Baca Juga: Rela Jadi Mualaf Demi Nikahi Seorang Jenderal TNI, Bella Saphira Dapat Perlakuan Mengejutkan dari Sang Ibu saat Jalani Ibadah Puasa: 'Saling Mendoakan yang Terbaik'