Find Us On Social Media :

Pemerintah Janji Langsung Cair Sebelum Lebaran! Ini Perbedaan BLT PKH dan BNPT Beserta Cara Cek Daftar Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

Ilustrasi BLT

GridFame.id - Selama masa pandemi Covid-19, Pemerintah menggelontorkan dana untuk penyaluran sejumlah bantuan bagi masyarakat terdampak pandemi. Diantaranya BLT PKH dan BNPT yang diberikan setiap bulannya pada tiap keluarga yang terdaftar sebagai penerima. Rencananya, BLT PKH dan BNPT bulan Mei 2021 akan disalurkan sebelum lebaran. Namun sampai saat ini masih ada yang belum menerima BLT PKH dan BNPT. Para pendaftar perlu memastikan dirinya masih masuk dan lolos sebagai penerima BLT PKH dan BNPT. Lalu, bagaimana cara cek daftar penerima BLT PKH dan BNPT bulan Mei 2021? Simak informasi penting berikut ini.

Baca Juga: Jangan Sampai Kelewat! Segera Cek Bansos yang Cair Sebelum Lebaran 2021, Ada BLT UMKM, PKH, dan BPNT