GridFame.id - Beberapa waktu lalu jagat dunia maya dihebohkan dengan prahara rumah tangga Nathalie Holscher dan Sule.
Pasangan yang baru 5 bulan menikah itu sudah sempat pisah rumah selama satu pekan lamanya sampai terlibat perang dingin.
Aksi saling sindir dua keluarga pun tak terelakkkan hingga isu cerai muncul.
Namun untungnya kehamilan Nathalie Holscher membuat keduanya akhirnya berbaikan.
Bahkan sambutan hangat diterima Nathalie Holscher dari anak bungsu Sule, Ferdy saat ia kembali pulang ke Tambun.
Baru-baru ini Sule juga membagikan momen lebaran bersama keluarga besar Nathalie Holscher.
Namun sikap anak sulungnya, Rizky Febian justru mencuri perhatian.