Find Us On Social Media :

KIP Kuliah 2021 Tahap Dua Bakal Segera Cair! Univeristas Ini Sampai Tambah Kuota Lho, Yuk Segera Daftar

Foto Kartu KIP Kuliah

Alur Pendaftaran KIP Kuliah 2021

  1. Login ke laman https://kip-kuliah.kemdikbud.go.id/ atau di KIP Kuliah Mobile Apps (diunduh di Play Store Android),
  2. Input Nomor Induk Kependudukan (NIK), Nomor Induk Siswa Nasional (NISN), Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN), dan alamat e-mail yang aktif,Validasi NIK, NISN, dan NPSN,
  3. Siswa akan mendapatkan nomor pendaftaran dan kode akses,
  4. Siswa menyelesaikan proses pendaftaran KIP Kuliah,
  5. Mendaftar dan mengikuti seleksi perguruan tinggi sesuai jalur masuk SNMPTN/SBMPTN/SNMPN/SBMPN/Mandiri pada panitia seleksi nasional atau panitia seleksi masuk perguruan tinggi,
  6. Setelah dinyatakan diterima di perguruan tinggi, langkah terakhir adalah verifikasi.
  7. Selesai

Baca Juga: Simak Bansos Februari 2021 Cair, Begini Cara Daftar DTKS Kemensos Supaya Dapat PKH, BST, KIPArtikel ini telah tayang di Serambinews.com dengan judul "Umuslim Buka Kesempatan Penerima Beasiswa KIP"