Find Us On Social Media :

Siap-siap Daftar CPNS 2021! Lakukan Ini Biar Tidak Gagal Seleksi Administrasi, Periksa Dulu Kelengkapan Harus Teliti Jangan Sampai Nyesel di Belakang

Penetapan NP dan SK CPNS 2019

 

GridFame.id - Belajar sudah susah-susah, bukannya lulus malah gagal di seleksi administrasi.

Supaya hal tersebut tidak terjadi, ternyata ada hal yang perlu diperhatikan bukan sekadar ikut-ikutan mendaftar saja.

Jangan lupa teliti, karena ada beberapa penyebab peserta seleksi bisa gagal dikutip dari akun instagram @cpnsindonesia, Selasa (15/6/2021).

Baca Juga: Tak Ingin Nyawa Seisi Rumah Melayang, Ibu Ini Kapok Simpan Tempe di Kulkas Begitu Saja! Jangan Asal, Perhatikan Cara Menyimpannya

Meski pendafataran belum dibuka, namun tidak ada salahnya memperhatikan dan memeriksa keseluruhan berkas supaya tidak ada yang salah atau ketinggalan.

Baca Juga: Bukan Kacang Lupa Kulit! Lesty Kejora dan Rizky Billar Siapkan Posisi Spesial Untuk Mak Comblangnya, Tukul Arwana di Pernikahan: Bersyukur Aja

Ini penyebab peserta gagal seleksi administrasi:

Melamar di formasi yang tidak sesuai latar belakang pendidikan.

"Pastikan latar belakang pendidikanmu seduai dengan formasi yang dilamar," tulis akun tersebut dalam sebuah infografik.

Tidak lengkap upload semua syarat yang diminta.

Baca Juga: 'Mama Itu Munafik!', Jauh Dari Kata Alim Seperti Kelihatannya, Anak Aa Gym Bongkar Teh Ninih Dizalimi Siapapun yang Sepemahaman dengan Ayahnya

"Cek lagi semua persayaratan yang diminta jangan sampai kelewat," tulisnya.

Salah input data, misalnya salah tanggal lahir, nomor ijazah dan lain-lain.

"Biasanya yang gini-gini keliatan sepele, tapi dampaknya enggak main-main".

Baca Juga: Bak Terhipnotis Pesona Aldebaran! Bukan Amanda Manopo atau Putri Anne, Saking Nyaman Arya Saloka Panggil Beib ke Aktris Ini Sampai Cinta Lokasi?

Dokumen yang dilampirkan tidak jelas terbaca.

"Cek dulu resolusi dan kejelasan gambar dari dokumenmu".

Salah berkas atau salah tempat upload berkas.

Baca Juga: Kecelakaan Maut Renggut Nyawa Belahan Jiwanya, Artis Senior Ini Buktikan Cinta Sejatinya pada Sang Suami Usai 13 Tahun: Selalu Dalam Ingatan dan Kerinduanku

"Jangan sampai upload KTP ke kolom KK ya".

Pasfoto yang diupload tidak sesuai ketentuan.

"Cek lagi, sekali lagi cek. Jangan sampai salah".