Find Us On Social Media :

Tak Melulu Berbentuk Obat, Vitamin D Untuk yang Positif Covid-19 Bisa Dari 8 Makanan Murah Ini Kok!

Sumber vitamin D dari makanan murah

Sedangkan orang berusia di atas 50 tahun memerlukan 400-600 UI vitamin D dalam sehari.

Kebutuhan vitamin D kemudian akan meningkat pada usia pertumbuhan, hamil, menyusui, dan usia lanjut.

Hal itu dikarenakan, vitamin D dikaitkan dengan kebutuhan kalsium tubuh yang juga meningkat pada masa-masa tersebut.

Melansir Buku Peran Probiotik di Bidang Gizi dan Kesehatan (2018) oleh Lily Arsanti Lestari dan Siti Helmyati, vitamin D merupakan satu-satunya jenis vitamin yang diproduksi tubuh.

Paparan sinar matahari bukanlah satu-satunya cara untuk mendapatkan asupan vitamin D.

Makanan juga bisa menjadi sumber vitamin D yang dibutuhkan tubuh.

Melansir Health Line, terdapat sejumlah makanan yang mengandung vitamin D tinggi yang bisa dimanfaatkan untuk mempercepat proses pemenuhan zat gizi penting tersebut.

Berikut beberapa piihan makanannya:

Baca Juga: Bak Mimpi Buruk, Runtuh Hati AHY! 6 Juli Jadi Momen Tak Terlupakan, Momen Ultah Mendiang Ani Yudhoyono Diwarnai KepiluanKondisi Annisa Pohan Positif Covid-19 Dipantau