Lantaran adanya getaran suara sang artis dan isakan yang mendadakan jika Nia sata itu memang menangis dari dalam lubuk hatinya.
Menurut Kirdi, tangisan Nia Ramadhani saat itu tidak dibuat-buat dan memang berasal dari hati.
"Ketika Nia Ramadhani memberikan press conference, memberikan keterangan di depan khalayak ramai dan kemudian dia memang benar-benar menangis," tutur Kirdi dikutip dari Tribunnews.com.
"Itu bisa jadi memang karena dia ada tiga hal kemungkinan besar dia menangis. Bahwa tangisannya benar, iya, dari suaranya juga terdengar getaran-getarannya, kesedihannya itu memang dari getaran suara yang lepas dari Nia Ramadhani," tambahnya.
Menurut analisa Kirdi, ada tiga kemungkinan yang menyebabkan isakan Nia Ramadhani.
Pertama adalah penyesalan mendalam karena menyadari kesalahannya menggunakan sabu-sabu.