Find Us On Social Media :

Gejalanya Mirip Covid-19, Ini 6 Daftar Bahan Obat Alami Paling Ampuh Sembuhkan Sakit Tipes

cuka apel

Dilansir dari authorityremedies.com via Grid.ID, berikut daftar bahan yang ampuh jadi obat alami tipes:

1. Oralit Oralit dapat membantu mengurangi gejala tipes dan mempercepat pemulihan.

Anda bisa membuat oralit dengan tiga bahan dasar yang sudah pasti ada di rumah, yaitu gula, garam, dan air.

Anda juga dapat membeli oralit kemasan di apotek. 2. Cuka sari apel Cuka sari apel ternyata memberikan segudang manfaat untuk tubuh, termasuk mengembalikan energi pada pasien tipes. Sifat asam dari bahan alami ini dapat membantu mengeluarkan panas tubuh sehingga mengurangi suhu tubuh secara perlahan. Kandungan mineralnya pun turut menggantikan mineral yang hilang karena diare.

3. Bawang putih

Karena ada sifat antimikroba pada bawang putih, berguna untuk membilas racun berbahaya dalam tubuh sehingga sistem kekebalan tubuh menjadi meningkat.

Proses pemulihan tipes pun semakin cepat.

Namun perlu dicatat, konsumsi bawang putih tidak dianjurkan untuk ibu hamil dan bayi, ya.

Baca Juga: Kecil-kecil Cabe Rawit! Khasiatnya Luar Biasa, Petai Bisa Jadi Obat Alami Mulai Dari Penyakit Maag Sampai Cegah Stroke